Sistem Peredaran Darah manusia

 Peredaran Darah Manusia 

Manusia adalah mahluk ciptaan Allah yang luhur karena Manusia mempuyai akal budi yang luhur

sistem peredaran darah ada 2

1. Sistem peredaran darah kecil :

- Mengalirnya darah dari jantung ke paru2 kembali ke jantung melalui pembuluh darah arteri pulmonaris.

1. Sistem peredaran darah besar :

- Mengalirnya darah dari jantung ke seluruh tubuh kembali ke jantung melalui pembuluh darah kapiler. 

Beberapa penyakit yang berhubungan dengan sistem pereradan darah

a. darah tinggi / hipertensi

b, hipotensi

c. anemia

d leukimia

e. lipoma

f. talsemia

Cara menjaga kesehatan sehubungab sistem peredaran darah pada manusia :

1. Hindari mekanan berlemak secara berlebihan

2. Perbanyak olah raga

3. Hindari merokok


Demikian sistem peredaran darah pada manusia





Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama